BISNIS LO BUKAN DONATUR
Udah berapa Miliar habis buat "bertahan"? Kalo lo cuma "stay afloat", itu bukan bisnis,
itu hobi mahal. Kami bongkar akar masalahnya dan bikin lo naik kelas.
BERHENTI SUNTIK MODAL TIAP BULAN, TAPI OMZET GITU-GITU AJA.
STOP RUGI & MULAI SCALING
PADAHAL LO UDAH TAU
TAPI LO GAK ADA ACTION
Capek lihat report bulanan, angkanya stuck di situ-situ aja bertahun-tahun
Ngerasa buta padahal udah hire banyak orang? Operational, Financial, Marketing amburadul tanpa lo sadari.
Lo tahu harus berubah, tapi gak punya roadmap. Jadi, solusi instan lo cuma: suntik dana lagi.
Bottom line: Bisnis lo sakit keras, dan lo kasih obat penahan rasa sakit, bukan obat penyembuh.
STUDY CASE:
SIAPA YANG BERANI KITA BONGKAR?
PT. "DIGITAL X" (B2B IT Integrator/Service)
Suntik dana hampir 1.5 Milyar TIAP TAHUN, tapi margin bersihnya merosot drastis dari 10% ke 2%.
PERTANYAANNYA:
Itu bisnis apa INVESTASI BODONG?
Masalahnya Serius
PT. DIGITAL X punya revenue stabil di Rp 15 Miliar per tahun.
Terlihat aman? TIDAK SAMA SEKALI!
Profit margin bersih mereka merosot drastis dari 10% menjadi hanya 2%. Owner dipaksa menyuntikkan dana pribadi Rp 1.5 Miliar setiap tahun hanya untuk menjaga bisnis tetap "bernapas".
Ini adalah investasi yang bodoh, bukan growth strategy.
BERTAHAN AJA GAK CUKUP!
KITA BIKIN LO SCALABLE!
Lakukan perubahan segera! Tinggalkan strategi "sampah".
Karena sekarang Lo butuh strategi dan sistem yang proven, bukan lagi guesswork. Ini step dari kami:
BONGKAR KEBOHONGAN BISNIS LO
Kita gak main feeling. Kita bongkar data.
Teori itu buat dosen. Kita action.
Setelah tahu di mana titik lemah lo, kita tembak tepat sasaran. Ini bukan workshop dua hari, ini adalah implementasi keras.
Keluar dari zona stagnan? Itu baru pemanasan. Sekarang kita bikin lo kaya beneran.
Stop Jadi Pecundang!
OPERASIONAL (The Leak): Kita cari tahu kenapa lo bayar mahal buat output medioker. Di mana bottleneck yang bikin cash lo bocor. Kita cut lemak, kita bikin SOP yang gak bisa dikompromi.
FINANCIAL (The Blind Spot): Lo bilang bisnis lo sehat? Bullshit. Kita liat cash flow asli lo. Kita bedah profit margin lo. Kalo lo gak bisa ngontrol duit, lo bukan owner, lo cuma bank berjalan buat operational cost gak jelas.
MARKETING (The Hype Train): Spending besar di marketing tapi gak ada konversi? Lo lagi bakar uang buat ego. Kita re-engineer funnel lo. Kita bikin marketing yang nge-duit, bukan cuma nge-like.
STRATEGI BESI
(TANPA BA-BI-BU)
DOKTRIN SISTEM: Kita tanamkan sistem yang membuat bisnis lo berjalan tanpa perlu babysitting dari lo 24 jam. Kalo lo masih ngerjain semua, lo gak develop bisnis, lo cuma ngerjain job baru.
RESOURCE ALLOCATION RUTHLESSLY: Duit lo harus kerja keras. Kita alokasikan capital lo ke channel yang pasti ngasih return. Setiap rupiah harus beranak-pinak. Kalo gak, kita buang.
MINDSET REBOOT: Lo sebagai owner harus berhenti jadi firefighter. Lo harus jadi arsitek yang mikirin growth 10x lipat, bukan cuma mikirin survive bulan depan.
FAST-TRACK SCALING (SAATNYA NAIK KELAS)
MULTIPLY PROFIT: Kita udah fix kebocoran. Sekarang, kita leverage sistem baru lo untuk menggandakan revenue. Kita expand vertikal atau horizontal? Data yang jawab.
EXIT STRATEGY (THE END GAME): Lo mau jual bisnis lo 5 tahun dari sekarang? Atau build jadi holding company? Kita design bisnis lo dari sekarang agar bernilai tinggi dan menarik investor kelas kakap.
Kalo bisnis lo udah scalabe, lo bebas milih. Mau lo maintain atau lo jual dengan harga mahal?
Kanker yang Gak Disadari
Kita bongkar laporan keuangannya dan menemukan kegilaan di dua area utama:
OPERASIONAL (The Money Pit): Operational Expenditure (OPEX) bengkak 15% setiap tahun. Ini bukan karena growth, tapi karena tim yang obesitas, alur kerja (SOP) yang basi, dan tools/software mahal yang dibeli karena "ikut-ikutan" tapi tidak dimanfaatkan maksimal. Mereka membiayai inefisiensi.
MARKETING & SALES (The Leakage): Lead Generation berjalan, leads masuk banyak. Tapi conversion rate ke deal hanya 5%. Ada diskon brutal di akhir funnel, atau kesalahan fatal di qualifying process. Uang untuk marketing jadi terbuang 95% karena tim Sales dan Marketing jalan sendiri-sendiri, nggak sinkron.
Tindakan PINTER
Pembekuan OPEX & Re-strukturisasi Tim: Kita pangkas cost yang non-essential, re-define peran tim untuk efisiensi maksimal, dan integrasikan tools yang beneran memberikan value. Membuat tim lebih lean dan hungrier.
FUNNEL RELOAD: Kita menceraikan Marketing dan Sales lalu menikahkan mereka kembali dengan SOP yang strict. Kita perbaiki kriteria lead yang masuk (Lead Scoring) dan script sales agar menjual value, bukan cuma harga.
Result (Target 9 Bulan): OPEX berhasil dipangkas 8-10% tanpa memengaruhi kualitas layanan. Conversion Rate Sales ditingkatkan menjadi 15%. Bisnis ini berhenti menyuntikkan dana. Profit Margin berhasil dikembalikan ke 12% dalam setahun. PT. DIGITAL X berubah dari "perusahaan Service yang babak belur jadi cash cow yang bisa scaling ke luar Jawa."
